Teknologi, Komputer, Internet

Monday, October 13, 2014

Cara Setting DNS windows 7

Mengganti DNS dapat bermanfaat untuk meningkatkan kualitas internet kita. Jaringan internet yang kita gunakan dapat menjadi lebih cepat, lebih stabil dan mempunyai ping yang lebih kecil. Artikel ini akan membahas tentang cara setting DNS windows 7 buat kalian yang ingin mengganti DNS tetapi belum tahu caranya. Jika anda menggunakan windows 8 silahkan kunjungi cara mengganti dns windows 8 ini. Langsung saja simak cara mengganti dns windows 7 di bawah ini:

Step 1
Seperti biasa, hal yang harus selalu anda lakukan pertama kali dalam melakukan apa pun yang berkaitan dengan komputer adalah NYALAKAN KOMPUTER ANDA!!!!

Step 2
Sudah nyalah? sekarang masuk ke desktop. Klik kiri pada icon network yang ada di tray, Klik kanan pada koneksi yang ingin kamu ganti DNS nya dan klik properties. O ya, pastikan dulu koneksinya tidak sedang terhubung ya. Biar lebih jelas, silahkan lihat gambar di bawah ini.




Step 3
Sebuah kotak dialog baru akan muncul, disitu silahkan pilih tab Networking. Di tab networking, pilih Internet Protocol Version 4 (jangan dihilangkan checklist nya). Seperti gambar di bawah ini:
 Kemudian klik properties.

Step 4
Pada jendela baru yang muncul, pilih Use the following DNS server addresses. Kemudian masukkan DNS yang ingin kamu gunakan di kolom yang sudah tersedia. Gambar di bawah ini adalah contoh menggunakan DNS google.
Setelah itu klik OK.
Beres deh. DNS kamu sekarang sudah terganti.
Terima kasih sudah membaca. Silahkan tinggalkan komen dan share.

0 comments:

Post a Comment

Contact Form RzKlik

Name

Email *

Message *

Recent Posts

Powered by Blogger.

Blog Archive